Rumus Molekul dan Rumus Struktur Metilon dan Katinon

Minggu, 01 Maret 2015 edit

Akhir-akhir ini dua senyawa kimia me-til-on dan katinon mencuat di Indonesia. Ini terkait dengan tertangkapnya artis terkenal yang diduga mengkonsumsi zat-zat yang sepertinya memang termasuk dalam kelompok “zat terlarang”. Bagaimana rumus molekul dan rumus struktur keduanya?



Berikut ini sekilas informasi tentang dua zat tersebut. Ya zat itu adalah Me-til-on yang mempunyai rumus molekul C11H13NO3 dan Ka-tin-on yang mempunyai rumus molekul C9H11NO.

Me-til-on ini merupakan turunan dari katinon. Tapi mengapa semuanya memiliki akhiran -on, apakah mereka semua termasuk dalam golongan alkanon yang memang memiliki gugus fungsi keton? Ok, perhatikan saja rumus kimia dari keduanya.

Me-til-on (Methylone) ini memiliki nama (IUPAC) (±)-2-methylamino-1-(3,4-methylenedioxyphenyl)propan-1-one

Katinon (Cathinone) memiliki nama (IUPAC) (2S)-2-amino-1-phenylpropan-1-one.


Struktur3D Katinon



Struktur 3D Metilon

Demikian sekilas info.
Bagikan di

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © 2015-2024 Urip dot Info | Disain Template oleh Herdiansyah Dimodivikasi Urip.Info