Menghapus Bagian Tertentu dalam Gambar (Tutorial Photoshop Dasar)

Sabtu, 20 Mei 2023 edit

Tutorial ini telah diterapkan di Photoshop 2023. Ada beberapa cara untuk menghilangkan bagian tertentu dari suatu image yang memang tidak diinginkan. Salah satu cara adalah sebagai berikut.

  1. Buka gambar yang akan diedit menggunakan Photoshop.
  2. Tekan Q (Quick Musk Mode).
  3. Tekan B (Brush Tools), buat brush di seluruh bagian yang akan dihilangkan.
  4. Tekan Q lagi untuk menon-aktifkan Quick Musk Mode.
  5. Tekan M (Rectangular Marquee tool)
  6. Klik kanan area gambar > Select Inverse
  7. Klik kanan area gambar lagi > Fill
  8. Pastikan semua bagian dari menu pop-ups seperti gambar berikut, kemudian klik Ok.



  9. Klik di luar area gambar. Bila semua berjalan sebagaimana mestinya maka tapi pada gambar ini akan hilang.
Sumber gambar dari sini.
Bagikan di

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © 2015-2024 Urip dot Info | Disain Template oleh Herdiansyah Dimodivikasi Urip.Info