KingDraw, Menggambar Struktur Molekul Lebih Mudah

Jumat, 19 Juni 2020 edit

KingDraw, software untuk menggambar struktur molekul ini bersifat gratis. Cukup ringan dengan visual yang bagus. Semua fitur yang tersedia untuk Windows maupun Android dapat dijalan dengan gesit. Lebih dari cukup untuk pemvisualan molekul 2D. Visual 3D tersedia juga namun masih perlu dikembangkan lagi.

Tersedia 2 versi, untuk PC (komputer Windows) dan versi Mobile (Android dan iOS).



Manual KingDraw format pdf dapat diunduh langsung di tautan ini.

Berikut tutorial pemasangan KingDraw di Windows.



Tutorial membuat struktur Lewis suatu molekul menggunakan KingDraw.



Tutorial memberi nama struktur molekul dalam KingDraw.


CMIIW
Bagikan di

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Copyright © 2015-2024 Urip dot Info | Disain Template oleh Herdiansyah Dimodivikasi Urip.Info